Install + Konfigurasi Apache di FreeBSD
A.Pendahuluan
- Server HTTP Apache atau Server Web/WWW Apache adalah server web yang dapat dijalankan di banyak sistem operasi (Unix, BSD, Linux, Microsoft Windows dan Novell Netware serta platform lainnya) yang berguna untuk melayani dan memfungsikan situs web. Protokol yang digunakan untuk melayani fasilitas web/www ini menggunakan HTTP.
- Karena Konfigurasi Apache di freeBSD agak berbeda maka saya akan melakukan konfigurasi apache2 di freeBSD
- Menginstall dan Konfigurasi Apache di FreeBSD
- Virtualbox + FreeBSD
- Koneksi Internet
- Update paket paket dengan perintah pkg update
- Install apache dengan perintah pkg install apache24
- Tunggu sampai selesai, jika sudah enable kan apache di /etc/rc.conf dengan perintah ee /etc/rc.conf
- Tambahkan Seperti Di Bawah
- Selanjutnya Restart apachenya dengan perintah service apache24 restart
- Kita Buka alamat ip freebsd di browser
- Web Server sudah berjalan
- Ebook FAMP (FreeBSD-Apache-MariaDB-PHP).pdf