#BLC

Pengenalan Proxmox

Assalamualaikum wr. wb malam hari ini mengenai pengenalan proxmox Proxmox VE (Virtual Environtment) adalah distribusi berbasis Debian etch (x86_64). Proxmox adalah paltform virtualisasi bersifat opensource yang mendukung untuk menjalankan virtual mesin berbasis KVM dan OpenVZ. Fitur yang ditawarkan oleh Proxmox VE adalah sebagai berikut: High performance and scalability Full Virtualization – KVM OS Virtualization – OpenVZ Live Migration Open Source High Availability Cluster RESTful web API Proxmox Cluster file system Rich web app for Management Backup and Restore Role-based Administration Multiple Authentication sources Network Model Storage Model ...

#BLC

Perintah Dasar Linux

Asslamualaikum Wr WbHari ini Saya akan mengulas sedikit mengenai perintah dasar Linux Apasih linux itu ? Linux (diucapkan ˈlɪnəks atau /ˈlɪnʊks/) adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi komputer bertipe Unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama. Seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode sumber Linux dapat dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja. ...

#BLC

Setting Dasar Mikrotik Dengan Winbox

Assalamulaikum Wr. Wb , Hari ini Pembelajaran tentang MikrotikMengenai MikroTIK ,  MikroTik adalah perusahaan kecil berkantor pusat di Latvia, yang dibentuk oleh John Trully dan Arnis Riekstins.Pada tahun 1996 John dan Arnis memulai dengan sistem Linux dan MS DOS yang dikombinasikan dengan teknologi Wireless LAN (W-LAN) Aeronet berkecepatan 2Mbps di Moldova. Barulah kemudian melayani lima pelanggannya di Latvia, karena ambisi mereka adalah membuat satu peranti lunak router yang handal dan disebarkan ke seluruh dunia. ...

#BLC

Cara Install VYM Di Linux (Linux Mint ) /Distro Linux Yang Lain

Assalamualaikum Wr. Wb Sore Hari ini , Pembelajaran mengenai VYM & Pengenalan VYM VYM (View Your Mind) adalah Alat Pemetaan konsep , Yang Memilik Fungsi untuk membuat diagram hubungan antara konsep, gagasan, atau informasi lainnya. Vym telah disarankan bahwa teknik pemetaan pikiran dapat meningkatkan efisiensi belajar dan belajar hingga 15% dari pada pengambilan catatan konvensional Tujuan Menggunakan VYm Adalah Membantu untuk membuat pemetaan konsep Hal hal Yang Dibutuhkan : ...

#BLC

Menginstall Tool WPS Office Di Linux Mint

Assalamualaikum Wr. Wb Hari Ini Saya Akan Membagikan Cara Install WPS Office / Kingsoft Office Di Linux Mint Penjelasan Sedikit Tentang Wps Office WPS Office (sebuah akronim untuk Writer, Presentation, dan Spreadsheets, sebelumnya dikenal sebagai Kingsoft Office) adalah sebuah paket aplikasi perkantoran untuk Microsoft Windows, Linux, iOS, dan Android OS, yang dikembangkan oleh pengembang perangkat lunak dari Tiongkok yang berbasis di Zhuhai, yaitu Kingsoft. WPS Office merupakan sebuah paket aplikasi perkantoran yang terdiri dari tiga komponen utama: WPS Writer, WPS Presentation, and WPS Spreadsheet. ...

#BLC

Cara Install Linux Mint 18.2 Sonya

Assalamualaikum Wr.wb Kali ini saya akan memberikan contoh cara menginstall Linux Mint 18.2 Codename 'Sonya' Apasih Linux Mint Itu : Linux Mint adalah sistem operasi Linux yang merupakan suatu distribusi Linux dengan basis Debian dan Ubuntu, dengan Linux Mint Debian Edition (LMDE) sebagai suatu alternatif yang sepenuhnya berbasis Debian. Aplikasi yang dapat berjalan di Ubuntu, juga bisa berjalan pada LinuxMint. Walaupun inti dari LinuxMint adalah Ubuntu, LinuxMint hadir dengan tampilan yang berbeda dengan Ubuntu. ...